Wednesday, June 3, 2015

Little Corner of dcakesbydewi - Pamulang

Tidak disangka ternyata ada tempat cantik ini di Pamulang- Tangerang Selatan, selama ini tempat-tempat kece saya anggap hanya ada di daerah Jakarta saja.
Siang hari sekitar jam 12 sebelum makan siang saya pergi ke Little Corner yang bertempat di Pamulang Permai Barat 1, Blok CX 1 No. 1, Pamulang, Jakarta. Dengan memilih beberapa cake cantik dan minuman manis akhirnya makan siang pun tertunda. Semua cake yang saya coba terasa enak dan tidak berlebihan, minumannya juga pas.


Tapi yang paling menarik perhatian saya adalah interior dan tema tempat ini yang tampak berbeda dan tidak biasa seperti tempat makan lainnya. Tata ruang dan stuff yang ada disana tampak sweet dan vintage tetapi tetap cheerful. Langsung saja..... berikut beberapa foto yang sempat saya ambil dari tempat manis ini.










Ditempat ini hanya menyediakan desserts, sedangkan pasta hanya ada pada hari Sabtu dan Minggu, jadi jangan sampai salah jadwal dan memesan pasta yah.. hehehe


Disini para pembeli bisa memberikan comment or review dan di tulis langsung untuk diletakkan pada papan comment ini..


Oiya,bagi kalian yang suka foto-foto untuk di upload disosmed terutama instagram disediakan juga pernak-pernik cantik yang bisa dikreasikan dengan makanan yang di pesan. 





I love this corner.. <3
Diakhiri dengan perasaan puas dan makanan yang ludes, kami pun pulang dengan rencana akan segera kemabali lagi ke tempat ini.


Sekian sharing dari saya, terimakasih sudah mengunjungi blog saya dan membaca isinya, semoga bermanfaat dan bisa inspiring for all reader, amin.

3 comments:

  1. Dewi & Ucup...maju terus ;)

    Thank you Saski buat liputannya :)

    ReplyDelete
  2. Terima kasih atas reviewnya, jadi pengen kesana. Heheh

    ReplyDelete

Thanks for comment ^_^